Warga Keluhkan Proyek Jalan Pintu Masuk RSUD Kotamobagu Sulawesi Utara

“Kalau memang begini masyarakat yang dirugikan. Pemerintah harus evaluasi kembali, kalau bisa bijaklah.
Saya juga minta tolong bagi yang berwenang mengawasi anggaran ini, bukti-bukti kan sudah diserahkan, jadi oknum-oknum itu harus bertanggung jawab dengan Rp 900 juta, kalau memang salah menempatkan anggaran, anggaran itu harus dikembalikan. Itu APBD,” tutur warga sekitar.

Selengkapnya:

Warga Keluhkan Proyek Jalan Pintu Masuk RSUD Kotamobagu Sulawesi Utara